BAZNAS Riau salurkan bantuan pendidikan S1 mahasiswa luar negeri, diserahkan langsung oleh Gubernur Riau
06/10/2023 | Penulis: Humas BAZNAS Riau

Bantuan Pendidikan Luar Negeri
PEKANBARU- BAZNAS Riau melalui program Riau cerdas salurkan bantuan pendidikan S1 mahasiswa luar negeri, bantuan ini diserahkan langsung oleh Gubernur Riau dengan total dana 756.000.000 diberikan kepada 100 mahasiswa dan dihadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan, Kepala Biro KESRA, perwakilan KEMENAG dan perwakilan dari MUI.
Bantuan Pendidikan Luar Negeri ini terdiri dari kategori keberangkatan dan prestasi luar negeri, indikator dalam bantuan ini adalah mahasiswa yang kurang mampu yang diterima pada universitas di luar negeri dengan ketentuan jurusan Agama Islam/Syariah.
"Gubernur Riau mengapresiasi dan mendukung program ini, salah satu masa depan bangsa ditentukan oleh tingkat pendidikan, anak muda khusunya di Riau dan Indonesia, ujarnya".
"Ketua BAZNAS Riau berharap dengan bantuan ini mampu membantu anak-anak yang melanjutkan pendidikan sehingga pendidikan dapat memutus mata rantai kemiskinan dan menghilangkan eksklusi sosial, untuk kemudian meningkatkan kualitas hidup dan mewujudkan kesejahteraan masyarakat, Ujarnya".
Berita Lainnya
Kolaborasi Kebaikan: BAZNAS Riau Terima Bantuan Kemanusiaan untuk Palestina dari BPJS Ketenagakerjaan Kanwil Sumbar Riau Kepri
Monitoring Program Balai Ternak BAZNAS Riau: Produktivitas Capai 80%, Omzet Stabil hingga Rp35 Juta per Bulan
Cepat Tanggap, BAZNAS Riau Bersama Gubernur Riau Salurkan Bantuan Rp53 Juta untuk Korban Kebakaran di Pekanbaru
BAZNAS Riau Bantu Korban KDRT yang Alami Luka Bakar Serius di RSUD Arifin Achmad
BAZNAS Riau Launching BEASISWA 2025
BAZNAS Riau Gelar Penguatan Pengumpulan Zakat se-Provinsi untuk Perkuat Sinergi dan Percepatan Penghimpunan

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
